Polres Metro Himbau Pemudik Arus Balik Untuk Selalu Waspada
Lampung/Polres Metro, Hari Raya Idul Fitri 1443 H sudah memasukin pada arus balik mudik.
Personel Polres Metro melakukan pengamanan dan pengecekan ditempat orang yang akan mudik seperti terminal, halte dan penyewaan bus, Sabtu (07/05/22).
Pada saat melakukan pengamanan dan pengecekan, personil memberikan pesan kamtibmas kepada pemudik untuk selalu berhati-hati dan menaati prokes.
Dimanapun pemudik berada agar selalu waspada karena kejahatan dimana-mana.
Komentar
Posting Komentar